Cara Menambahkan Sumber Otomatis Saat Artikel di Copas Bagian 2

Hai sobat, seharian kemarin saya bener-bener males untuk update di blog, entah kenapa, pokoknya males aja, dan kali ini saya usahain untuk update bebrapa post buat nebus yang kemarin yang belum sempet update di blog ini.

Okeh langsung saja pada intinya, yaitu tips buat para blogger supaya tulisannya di blog akan ada sumber linknya jika di copas oleh orang lain. dulu saya sudah pernah memberikan tips ini kepada sobat, akan tetapi dalam praktiknya ternyata script kemaren sempet gagal dan jika dicopas malah yang keluar adalah sumbernya saja tanpa ada konten yang dicopy tadi. jika seobat mengalami hal yang sama, sobat bisa menggantinya dengan script dibawah supaya masalahnya bisa teratasi dengan mudah, tapi jika sobat malah ingin yang tercopy adalah sumbernya saja tanpa ada kontennya sobat bisa juga lihat disini. <- judulnya tetep gak saya rubah.

dan berikut adalah caranya supaya bisa ada link sumber saat tulisan kita dicopas oleh orang lain :

-  masuk dulu ke akun blogger sobat
-  kemudian masuk pada menu Templae --> Edit HTML
-  cari kode </body>
-  kemudian paste kode berikut tepat diatas kode </body> tadi

 <!-- Link Copas Start 2 -->
<script type="text/javascript"> if(document.location.protocol=='http:'){ var Tynt=Tynt||[];Tynt.push('cXIEhKYVSr4lJ5adbi-bpO');Tynt.i={"ap":"Sumber :"}; (function(){var s=document.createElement('script');s.async="async";s.type="text/javascript";s.src='http://infonetmu.googlecode.com/files/sumber-otomatis.js';var h=document.getElementsByTagName('script')[0];h.parentNode.insertBefore(s,h);})(); } </script>
<!-- Link Copas End 2-->

-  Ganti tulisan yang berwearna merah diatas dengan yang sobat inginkan.

Sekian saja untuk kali ini, dan nantikan update saya yang lebih baru lagi. semoga artikel diatas dapat bermanfaat, dan terima kasih atas kunjungannya.    ^_^
Pro Duck Cara Menambahkan Sumber Otomatis Saat Artikel di Copas Bagian 2 By Pro Duck Published: 2013-03-03T07:05:00+07:00 Cara Menambahkan Sumber Otomatis Saat Artikel di Copas Bagian 2 4.5 758 reviews

5 Komentar:

zone-klik.blogspot.com said...

Nice info Gan, like this

zone-klik.blogspot.com said...

Gan, udah coba di terapin, Mohon di cek gan apa sudah Aktif ato belum



Thanks @ lot

Imam Syafiuddin said...

@zone-klik.blogspot.comOk gan, sukses... makasih atas kunjungannya..

Nevermore said...

Work gan di blog ane

Imam Syafiuddin said...

@NevermoreOk, thanks infonya..

Post a Comment

ads